Soal Pilihan Ganda Sejarah Indonesia | Jawaban
Soal Pilihan Ganda Sejarah Indonesia | Jawaban - Hai Tech Lover, Kembali lagi bersama kami dan kali ini kita akan membahas tentang soal rangkuman sejarah. Dan tentu saja sudah update, biasanya soal ini dibutuhkan untuk USBN bahkan masuk UNBK di Kurikulum 2013 (K13). Berikut soal nya :
1.
Berikut
ini yang termasuk dalam konflik dan pergolakan yang berkaitan dengan Ideologi
adalah …
a.
APRA
b.
RMS
c.
Andi
Aziz
d.
Bijeenkomst
Federal Overlag
e.
Pemberontakan PKI Madiun
2.
Berikut
ini yang termasuk dalam konflik dan pergolakan yang berkaitan dengan kepentingan
adalah …
a.
Andi Aziz
b.
Bijeenkomst
Federal Overlag
c.
PRRI
d.
Permesta
e.
Pemberontakan
DI/TII
3.
Berikut
ini yang termasuk dalam konflik dan pergolakan yang berkaitan dengan sistem
pemerintahan adalah …
a.
APRA
b.
Pemberontakan
DI/TII
c.
PRRI
d.
Pemberontakan
PKI Madiun
e.
RMS
4. Berikut
ini yang tidak termasuk dalam korban peristiwa Gerakan 30 September adalah …
a. Letnal
Kolonel Sugiono
b. Mayor
Jenderal S.Parman
c. Letnan
Jenderal Ahmad Yani
d. Mayor
Jenderaal MT. Haryono
e.
Jenderal Abdul Haris Nasution
5.
Siapa
yang mengemukakan teori bahwa dalang dari gerakan 30 september adalah PKI?....
a.
Soekarno
b.
Moh.
Hatta
c.
Amir
Fattah
d.
Nugroho Notususanto
e.
Syarifuddin
Prawiranegara
6.
Pemberontakan
DI/TII yang berlangsung di berbagai daerah di Indonesia membawa ideologi …
a.
Komunisme
b.
Sosialisme
c.
Agama
d.
Kapitalisme
e.
Nasionalisme
7.
Pemberontakan
PKI yang berlangsung di Madiun tahun 1948 membawa ideologi …
a.
Sosialisme
b.
Agama
c.
Kapitalisme
d.
Komunisme
e.
Nasionalisme
8.
Badan
musyawarah negara-negara federal di luar Republik Indonesia yang dibentuk oleh
Belanda adalah …
a.
Vested
Interest
b.
APRA
c.
Permesta
d.
Overdracht
e.
Bijeenkomst Federal Overlag
9.
Siapakah
nama tokoh pahlawan yang telah mempopulerkan lagu Indonesia Raya di Papua saat
menjelang Indonesia merdeka …
a.
WR
Supratman
b.
Silas
Papare
c.
Ismail
Marzuki
d.
Marthen
Indey
e.
Frans Kaisiepo
10.
Lagu Halo-Halo
Bandung, dan Rayuan Pulau Kelapa, merupakan hasil dari ciptaan seorang pahlawan
yang mengutamakan nilai-nilai perjuangan yang menggugah rasa kecintaan terhadap
tanah air dan bangsa, siapakan nama pahlawan tersebut ….
a.
Silas
Papare
b.
Ismail Marzuki
c.
WR
Supratman
d.
Marthen
Indey
e.
Sultan
Syarif Kasim
11.
Periode antara tahun
1950-1959 dalam sejarah Indonesia disebut …
a.
Demokrasi Parlementer
b.
Demokrasi Presidensial
c.
Demokrasi Pancasila
d.
Demokrasi Terpimpin
e.
Demokrasi Terbuka
12.
Presiden hanya sebagai
kepala negara merupakan ciri pelaksanaan demokrasi …
a.
Presidensial
b.
Pancasila
c.
Terpimpin
d.
Liberal
e.
Terbuka
13.
Sistem pemerintahan
pada masa demokrasi Liberal adalah….
a.
Parlementer dan presidensial
b.
Monarki absolut
c.
Presidensial
d.
Perdana menteri dan
Monarki
e.
Parlementer dan
konstituante
14.
Sistem kepartaian yang
dianut pada masa Demokrasi Liberal adalah …
a.
Partai Tunggal
b.
Multi Partai
c.
Dwi Partai
d.
Partai Koalisi
e.
Partai Oposisi
15.
Mengapa pada masa
Demokrasi Liberal di Indonesia sering terjadi pergantian kabinet….
a.
Program kerja kabinet
kurang sesuai dengan keadaan Indonesia pada waktu itu
b.
Adanya perbedaan kepentingan diantara partai-partai yang
tidak pernah terselesaikan dengan baik
c.
Program yang
dicanangkan setiap kabinet sering mendapat penolakan rakyat
d.
Rakyat tidak percaya
dengan kabinet tersebut
e.
Adanya politik adu
domba yang dilakukan oleh pihak lain
16.
Zaket kabinet
(1957-1959) merupakan istilah untuk kabinet …
a.
Djuanda
b.
Natshir
c.
Wilopo
d.
Burhanuddin Harahap
e.
Ali Sastroamijoyo 1
17.
Berhasil
menyelenggrakan Konferensi Asia Afrika merupakan prestasi yang pernah dicapai
oleh kabinet …
a.
Ali Wongso
b.
Djuanda
c.
Natshir
d.
Wilopo
e.
Burhanuddin Harahap
18.
Berikut ini yang
termasuk dalam program kerja Kabinet Burhanuddin Harahap adalah …
a.
Mengembalikan Irian
Barat
b.
Menyelenggarakan pemilu 1955
c.
Pembatalan KMB
d.
Normalisasi keadaan RI
e.
Menyempurnakan struktur
pemerintahan
19. Mulai berlakunya UUD sementara 1950 sampai Dekret Presiden 5
Juli 1959 telah terjadi beberapa pergantian kabinet sebanyak …
a.
5
kabinet
b.
6
kabinet
c.
7 kabinet
d.
8
kabinet
e.
9
kabinet
20.
Suatu kelompok
terorganisir yang anggota-anggotanya mempunyai orientasi, nilai-nilai dan
cita-cita yang sama disebut …
a.
Komitas Politik
b.
Front Nasional
c.
Partai Politik
d.
Demokrasi Terpimpin
e.
Demokrasi Liberal
21.
Partai yang tidak
mempunyai wakil dalam permerintahan disebut …
a.
Partai Oposisi
b.
Partai Pemerintah
c.
Partai Nasional
d.
Partai Desosiasi
e.
Partai Koalisi
22.
Apa
dampak yang ditimbulkan akibat pergantian kabinet pada masa Demokrasi Liberal …
a. Hutang ke luar negeri Indonesia semakin banyak
b. Rakyat tidak percaya adanya parpol
c.
Ketidakstabilan politik nasional
d. Perekonomian masyarakat menurun
e. Adanya krisis perekonomian di Indonesia
23. Dalam kabinet parlementer kekuasaan pemerintahan tertinggi
dipegang oleh ...
a. Presiden
b. MPR
c.
DPR
d. DPRD
e. Perdana Menteri
24. Pembentukan Kabinet Gotong Royong pada masa Demokrasi Liberal
merupakan salah satu isi dari …
a.
Konsepsi Presiden
b.
Dekret
Presiden
c.
Tripogram
d.
Civil
Agreement
e.
Mutual
Security Act
25.
Hasil
Pemilu 1955 menunjukkan kemenangan 4 partai besar yaitu …
a.
Golkar,
PKB, NU, Masyumi
b.
PKI,
PNI, Golkar, PKB
c.
PNI, Masyumi, PKI, NU
d.
PKB, Masyumi,
Golkar, PNI
e.
PNI,
PKI, Masyumi, PKI
26. Pelaksanaan Pemilu 1955 bertujuan untuk …
a.
Memilih
perangkat negara
b.
Memilih
partai politik
c.
Memilih
presiden dan wakil presiden
d.
Memilih
DPRD dan MPR
e.
Memilih wakil-wakil rakyat yang duduk
dalam parlemen dan dewan konstituante
27. Tugas dari dewan konstituante adalah….
a.
Badan pembuat Undang-Undang Dasar
b. Menyelenggarakan pemilu
c. Penasihat presiden
d. Memilih presiden
e. Membentuk kabinet
28. Sejak Dekret Presiden 5 Juli 1959 Indonesia menggunakan
sistem pemerintahan …
a.
Parlementer
b.
Presidensiil
c.
Liberalisme
d.
Aristokrasi
e.
Demokrasi Terpimpin
29. Masa demokrasi terpimpin di Indonesia pada tahun….
a.
1959-1965
b.
1950-1959
c.
1965-1966
d.
1966-1998
e.
1998-sekarang
30. Suatu
organisasi massa yang memperjuangkan cita-cita Proklamasi dan cita-cita yang
terkandung dalam UUD 1945 disebut …
a.
Front Pancasila
b.
Front Proklamasi
c.
Front Nasional
d.
Front Terpimpin
e.
Front Parlementer
31. Untuk
memperbaiki situasi politik di Indonesia pada tahun 1962, langkah yang
dilakukan oleh Presiden Soekarno sesuai dengan ketetapan Presiden No. 94 tahun
1962 adalah …
a.
Pembentukan MPRS dengan
Chairil Saleh sebagai ketuanya dan dibantu oleh beberapa wakil ketua
b.
Pembentukan DPAS yang
lansung diketuai oleh Presiden Soekarno, dengan Roeslan Abdulgani sebagai wakil
ketuanya
c.
Pembentukan Manifesto
Politik Republik Indonesia
d.
Pembubaran DPR oleh
Presiden Soekarno dan membentuk DPRGR sebagai penggantinya
e.
Pengintegrasian lembaga-lembaga tinggi dan tertinggi
negara dengan eksekutif
32. Mengapa
Presiden Soekarno gagal membentuk Kabinet Gotong Royong pada tahun 1960….
a.
Karena program kabinet
Gotong Royong tidak sesuai dengan situasi Indonesia saat itu
b.
Karena mendapat tentangan dari kalangan Islam dan TNI AD
yang tidak setuju dengan dibentuknya kabinet Gotong Royong
c.
Karena adanya anggapan
kalau kabinet Gotong Royong anggotanya PKI
d.
Karena adanya anggapan
Nasakom merupakan ajaran PKI
e.
Karena mendapat
pertentangan dari rakyat yang tidak setuju dengan kabinet Gotong Royong
33. Lembaga
yang dibentuk oleh Presiden Soekarno melalui Penetapan Presiden No. 2/1959
tanggal 31 Desember 1959 adalah …
a.
MPRS
b.
DPRS
c.
MPPR
d.
DPAS
e.
DPRGR
34.
Dalam sidang Dewan
konstituante muncul tiga usulan dasar negara yang diusung oleh partai-partai.
Dasar negara Pancasila diusung oleh partai …
a.
NU
b.
PNI
c.
PSII
d.
Partai Murba
e.
Masyumi
35.
Dalam sidang Dewan
konstituante muncul tiga usulan dasar negara yang diusung oleh partai-partai.
Dasar negara Islam diusung oleh partai …
a.
PNI
b.
PKRI
c.
NU
d.
Partai Murba
e.
Parkindo
36.
Dalam sidang Dewan
konstituante muncul tiga usulan dasar negara yang diusung oleh partai-partai.
Dasar negara Sosial Ekonomi diusung oleh partai …
a.
NU
b.
PNI
c.
PSII
d.
Partai Murba
e.
Masyumi
37.
Tokoh yang menyatakan
bahwa pembangunan ekonomi Indonesia pada hakekatnya adalah pembangunan ekonomi
baru adalah …
a.
Ali Sastroamidjojo
b.
Moh. Hatta
c.
Burhanuddin Harahap
d.
Soemitro Djojohadikusumo
e.
Syafruddin Prawiranegara
38. Mengambil
kebijakan memotong uang dengan memberlakukan nilai setengahnya untuk mata uang
yang mempunyai nominal Rp 2,50 ke tas. Kebijakan ini dikenal dengan istilah …
a. Gunting
Hatta
b.
Gunting Syafrudin
c. Gunting
Ali Baba
d. Gunting
Syahrir
e. Gunting
Sukiman
39. Program pemerintah yang memberikan perlindungan khusus bagi
warga negara Indonesia asli dalam segala aktivitas usaha dibidang perekonomian
dari persaingan dengan pengusaha asing pada umumnya dan warga keturunan Cina
pada khususnya dinamakan …
a. Gerakan Ali – Baba
b.
Gerakan Asaat
c. Plan Soemitro
d. Program Benteng
e. Gerakan Soemitro
40. Tujuan
dibentuknya Program Benteng pada masa Demokrasi Liberal adalah …
a.
Menumbuhkan kaum pengusaha pribumi agar mampu bersaing
dalam usaha dengan para pengusaha keturunan Cina dan asing lainnya
b.
Memperbaiki sistem
perekonomian di Indonesia
c.
Memperbaiki hubungan
perdagangan antara Indonesia dengan Cina
d.
Meningkatkan
produktivitas barang dan modal
e.
Mencanangkan program
perdagangan antara Indonesia dengan Cina
41. Menampung
dan menyalurkan keinginan-keinginan kekuatan sosial yang ada dalam masyarakat
dan sebagai penasihat pemerintah untuk melancarkan roda pemerintahan merupakan
fungsi …
a. Dewan
Internasional
b.
Dewan Nasional
c. Dewan
Pemerintahan
d. Dewan
Daerah
e. Dewan
Konstitusi
42. Perhatikan
pernyataan dibawah ini:
1. Menetapkan
pembubaran konstituante
2. Membentuk
zaken kabinet
3. Pengembalian
Irian Barat
4. Menetapkan
kembali UUD 1945
5. Pembentukan
MPRS dan DPAS
Berdasarkan data diatas yang termasuk
dalam dekret presiden 1959 adalah …
a. 1,2,3
b. 1,3,4
c. 1,2,5
d.
1,4,5
e. 1,3,5
43. Perhatikan pernyataan dibawah ini.
1.
Gagalkan
pembentukan negara boneka Papua buatan Belanda
2.
Kibarkan
sang merah putih di Irian Barat
3.
Turunkan
bendera Belanda di Irian Barat
4.
Bersiaplah
untuk mobilisasi umum guna mempertahankan kemerdekaan dan kesatuan tanah air
dan bangsa
5.
Belanda
harus segera mengembalikan Irian Barat ke NKRI
Berdasaran
data diatas yang termasuk dalam Trikora adalah …
a.
1,2,3
b.
1,3,4
c.
1,3,5
d.
1,2,4
e.
1,4,5
44. Setelah
dideklarasikannya Trikora mulailah konfrontasi total terhadap Belanda di Papua.
Langkah pertama yang dilakukan oleh Presiden yakni mengeluarkan Keputusan
Presiden No 1 tahun 1962 tanggal 2 Janauari 1962 mengatur mengenai …
a.
Pembentukan Komando Mandala Pembebasan Irian Barat di
bawah pimpinan Komando Mayor Jenderal
Soeharto
b.
Pembentukan kesatuan
unsur militer Indonesia dari kesatuan Motor Torpedo Boat yang bertugas
melakukan penyusupan ke Irian Barat
c.
Melaksanakan operasi
infiltrasi ke wilayah Irian Barat di bawah pimpinan Komando Mayor Jenderal
Soeharto
d.
Pembentukan Komando
Mandala Pembebasan Irian Barat yang di bawah pimpinan Komodor Yos Sudarso
e.
Melaksanakan operasi
infiltrasi ke wilayah Irian Barat di bawah pimpinan Komodor Yos Sudarso
45. Pahlawan
yang gugur tenggelam di Laut Aru dalam usaha mengembalikan Irian Barat ke NKRI
adalah …
a.
Yos Sudarso
b.
Ahmad Yani
c.
A.H Nasution
d.
Piter Tendean
e.
Kawilarang
46. Pada
tanggal 15 Agustus 1963 diselenggarakan perjanjian New York yang dilakukan oleh
…
a.
Pemerintah Indonesia
dengan pemerintah Australia
b.
Pemerintah Indonesia dengan pemerintah Belanda
c.
Pemerintah Indonesia
dengan pemerintah Inggris
d.
Pemerintah Indonesia
dengan pemerintah Amerika Serikat
e.
Pemerintah Indonesia
dengan pemerintah malaysia
47. Mengapa
pemerintah RI mempunyai kewajiban untuk melaksanakan Penentuan Pendapat Rakyat
(PEPERA) di Irian Barat….
a.
Melaksanakan hasil dari perjanjian New York
b.
Mengetahui bagaimana
pendapat rakyat mengenai pengembalian Irian Barat ke Pemerintah RI
c.
Supaya dibentuk UNTEA
yang mempermudah proses pengembalian Irian Barat
d.
Melaksanakan keputusan
bersama antara Indonesia dan Belanda dalam sidang PBB
e.
Memperbaiki hubungan
Indonesia dengan Belanda
48. Berikut
ini langkah pertama yang dilakukan oleh Pemerintah RI sebagai upaya pemulihan
hubungan Indonesia dengan Belanda yaitu …
a.
Melaksanakan pertukaran
pelajar antara Indonesia dengan Belanda
b.
Melakukan hubungan
diplomatik antara Indonesia dengan Belanda
c.
Mengadakan hubungan
kerjasama dalam berbagai bidang
d.
Pemerintah Belanda mau
megakui kemerdekaan Indonesia
e.
Membuka kembali kedutaan Belanda di Jakarta dan kedutaan
Indonesia di Den Haag
49. Konferensi
Maphilindo (Malaysia, Philipina dan Indonesia) di Filipina diselenggarakan pada
tanggal …
a.
31 Juli - 5 Agustus 1963
b. 31
Juli - 15 Agustus 1963
c. 31
Juli - 25 Agustus 1963
d. 31
Juli - 5 November 1963
e. 31
Juli – 15 November 1963
50. Berikut
ini yang termasuk hasil Konferensi Maphilindo adalah …
a.
Menghasilkan dokumen
penting yaitu Deklarasi Filipina, Persetujuan Manila dan Komunike Bersama
b.
Menghasilkan dokumen
penting yaitu Deklarasi Malaysia, Persetujuan Indonesia dan Komunike Bersama
c.
Menghasilkan dokumen penting yaitu Deklarasi Manila,
Persetujuan Manila dan Komunike Bersama
d.
Menghasilkan dokumen
penting yaitu Deklarasi Manila, Persetujuan Malaysia dan Komunike Bersama
e.
Menghasilkan dokumen
penting yaitu Deklarasi Manila, Persetujuan Filipina dan Komunike Bersama
51. Organisasi
Internasional yang dibentuk PBB untuk mengatasi masalah pembebasan Irian Barat
disebut …
a.
UNESCO
b.
UNICEF
c.
UNTEA
d.
FAO
e.
IMF
52. Pada
tanggal 14 September 1963 Sekretaris Jenderal PBB membentuk tim penyidik untuk
menindaklanjuti mengenai pembentukan Federasi Malaysia. Tim penyidik tersebut
dipimpin oleh …
a.
Tengku Abdul Rahman
b.
Oemar Dani
c.
Orstis Sanz
d.
Lawrence Michelmore
e.
Karel Doorman
53. Hubungan
yang harmonis antara Indonesia dan PBB menjadi terganggung sejak Indonesia
menyatakan diri keluar dari keanggotaan PBB pada tahun 1965. Mengapa Indonesia
memutuskan untuk keluar dari keanggotaan PBB….
a.
Malaysia tidak setuju
dengan kembalinya Irian Barat ke wilayah RI
b.
Bentuk protes atas diterimanya Federasi Malaysia sebagai
anggota tidak tetap Dewan Keamanan PBB
c.
Malaysia sudah
mengambil pulau Sipadan
d.
Terjadi perbedaan
pendapat antara Indonesia dengan Malaysia mengenai HAM
e.
Indonesia merasa di
anak tirikan oleh PBB
54. Mengapa
pemerintah RI menganggap proklamasi Federasi Malaysia sebagai pelecehan atas
martabat PBB?
a. Karena
menurut Presiden Soekarno, Tengku Abdul Rahman tidak menjalankan “act of bad faith”
b. Karena
hubungan diplomatik Indonesia dengan Malaysia diputuskan
c. Karena
menurut Presiden Soekarno, Tengku Abdul Rahman sudah menjalankan referendum
yang sudah disepakati bersama
d.
Karena proklamasi federasi Malaysia dianggap menyalahi
Komunike Bersama Manila yang sudah disepakati
e. Karena
pemerintah RI menganggap penyelidikan kehendak rakyat Sabah dan Serawak harus
terlebih dahulu dilaksanakan sebelum Federasi Malaysia diproklamasikan
55. Rakyat
Sabah dan Serawak diberi kesempatan untuk menegaskan kembali keputusan mengenai
kedudukan dalam Federasi Malaysia. Pernyataan diatas merupakan salah satu hasil
…
a. Jakarta
Central
b. Deklarasi
Bogor
c.
Persetujuan Bangkok
d. Persetujuan
New York
e. Jakarta
Informal Meeting
56. Untuk
menjalankaN konfrontasi Dwikora, Presiden Soekarno membentuk Komando Siaga yang
dipimpin oleh …
a. Soekarno
b. Taufik
Abdulah
c. Komodor
Yos Sudarso
d.
Marsekar Madya Oemar Dani
e. Kapten
Wiratno
57. Pada
tanggal 28 September 1966 Indonesia kembali menjadi anggota PBB. Apa yang
menyebabkan Indonesia kembali masuk menjadi anggota PBB …
a.
Indonesia membutuhkan
perlindungan dari PBB dari ancamana negara lain
b.
Menerapkan politik bebas aktif sesuai dnegan Pancasila
dan UUD 1945
c.
Supaya mendapatkan
pengakuan de facto dan de jure atas wilayah Indonesia
d.
Indonesia membutuhkan
bantuan PBB untuk mendapatkan kembali Irian Barat
e.
Indonesia membutuhkan
bantuan keuangan untuk pembangunan
58. Mengapa
Filipina menentang rencana pembentukan federasi Malaysia….
a.
Filipina menganggap
wilayah Sabah secara historis bukan milik Sultan Sulu
b.
Proyek Neokolonialisme
Inggris yang membahayakan revolusi Filipina
c.
Praktek Imperiaslime
yang akan mengancam sumber daya manusia di Filipina
d.
Filipina memiliki keinginan atas wilayah Sabah dan
Kalimantan Utara
e.
Filipina ingin
menguasai beberapa aset SDA Malaysia
59. Mengapa
Indonesia menentang rencana pembentukan federasi Malaysia….
a.
Pembentukan federasi Malaysia dianggap sebagai proyek
Neokolonialisme Inggris yang membahayakan revolusi Indonesia
b.
Pembentukan federasi
Malaysia dianggap sebagai praktek Imperiaslime yang akan mengancam sumber daya
manusia di Indonesia
c.
Federasi Malaysia
mempunyai keinginan menguasai beberapa
aset SDA Indonesia
d.
Pembentukan Federasi
Malaysia hanya akan mengulur-ulur proses pengembalian Irian Barat ke Indonesia
e.
Kekhawatiran pemerintah
Indonesia mengenai federasi Malaysia yang akan merugikan beberapa wilayah NKRI
60. Setelah
upaya merebut kembali Irian Barat dengan diplomasi dan konfrontasi politik dan
ekonomi tidak berhasil, maka pemerintah RI menempuh cara lainnya melalui jalur
…
a.
Konfrontasi Militer
b.
Diplomasi Politik
c.
Sabotase senjata
Belanda
d.
Pertempuran di Laut Aru
e.
Nasionalisasi
perusahaan milik Belanda
61. Perhatikan
pernyataan dibawah ini:
1. Pola
proyek pembangunan
2. Pola
penjelasan pembangunan
3. Pola
pembiaran pembangunan
4. Pola
konstruksi pembangunan
5. Pola
pembiayaan pembangunan
Yang
merupakan Blueprint tripola
pembanguna adalah….
a.
1, 2, dan 5
b. 2,
3, dan 4
c. 1,
2, dan 3
d. 3,
4, dan 5
e. 1,
4, dan 5
62. Tujuan
kebijakan sanering yang dilakukan pemerintah pada 25 Agustus 1959 adalah….
a.
Mengurangi banyaknya uang yang beredar untuk kepentingan
perbaikan keuangan dan perekonomian negara
b. Menumbuhkan
kaum pengusaha pribumi agar mampu bersaing dalam usaha dengan para pengusaha
keturunan Cina dan asing lainnya
c. Menerapkan
politik bebas aktif sesuai dnegan Pancasila dan UUD 1945
d. Supaya
mendapatkan pengakuan de facto dan de jure atas wilayah Indonesia
e. Melakukan
hubungan diplomatik antara Indonesia dengan Belanda
63. Panitia
13 beranggotakan bukan hanya para ahli ekonomi saja, namun juga melibatkan….
a.
Pimpinan parpol, MPPR, DPR, dan DPA
b. Pimpinan
MPRS dan DPAS
c. Pimpinan
menteri, DPR, DPA, dan MPR
d. Pimpinan
MPPR, MPRS, dan DPAS
64. Hasil
dari Panitia 13 untuk perbaikan ekonomi nasional adalah ….
a. Deklarasi
Ekonomi
b. Deklarasi
Manila
c.
Konsep Juanda
d. Konsep
Ekonomi
e. Proyek
Mercusuar
65. Pada
tahun 1966-1967 pemerintahan di Indonesia dikenal dengan istilah masa …
a. Orde
Baru
b.
Transisi
c. Orde
Lama
d. Kabinet
Parlementer
e. Kabinet
Presidensial
66. Tri
Tuntunan Rakyat atau yang dikenal dengan Tritura resmi didirikan pada tanggal …
a.
12 Januari 1966
b. 14
Januari 1967
c. 13
Januari 1996
d. 12
Januari 1967
e. 15
Januari 1966
67. Berikut
ini yang tidak termasuk dalam Tri
Tuntutan Rakyat adalah …
a. Pembubaran
PKI
b. Penurunan
harga
c.
Penyelesaian masalah Irian Barat
d. Perbaikan
ekonomi
e. Pembersihan
kabinet dari unsur-unsur PKI
68. Pemberian
mandat kepada Letjen Soeharto selaku Panglima Angkatan Darat dan Pangkopkamtib
untuk memulihkan keadaan dan kewibawaan pemerintah merupakan isi dari …
a.
Supersemar
b. Tritura
c. Front
Pancasila
d. Dwikora
e. Nawaksara
69. Dibawah
ini yang termasuk tiga jenderal yang membawa Surat Perintah Sebelas Maret
(Supersemar) dari Soekarno ke Soeharto adalah …
a. Amir
Machmud, Basuki Rachmat, dan Roeslan Abdul Gani
b.
M. Yusuf, Amir Machmud, dan Basuki Rachmat
c. Basuki
Rachmat, M. Yusuf, dan Dr. J. Leimena
d. Roeslan
Abdul Gani, M. Yusuf, dan Amir Machmud
e. Dr.
J. Leimena, M. Yusuf, dan Amir Machmud
70. Berikut
ini yang tidak termasuk faktor yang
melatar belakangi lahirnya Supersemar adalah …
a. Situasi negara secara umum dalam keadaan kacau dan genting
b. Mengatasi situasi yang tak menentu akibat pemberontakan G 30 S/PKI
c. Menyelamatkan Negara Kesatuan Republik Indonesia
d. Memperjuangkan Hak Asasi Manusia
e. Memulihkan keadaan dan wibawa pemerintah
a. Situasi negara secara umum dalam keadaan kacau dan genting
b. Mengatasi situasi yang tak menentu akibat pemberontakan G 30 S/PKI
c. Menyelamatkan Negara Kesatuan Republik Indonesia
d. Memperjuangkan Hak Asasi Manusia
e. Memulihkan keadaan dan wibawa pemerintah
0 Response to "Soal Pilihan Ganda Sejarah Indonesia | Jawaban"
Post a Comment